Then it is so hard to forget about you
aku bisa, semua terjalani dengan baik, ingatan berbaik hati
dan perasaan begitu lentur mengikuti
pelan-pelan memutus benang-benang tak kasat mata yang menghubungkan cerita kita
dan semua kebetulan-kebetulan yang muncul, aku ingin tak peduli
(begitu sulit untuk bertanya dan berbicara)
hanya saja jalan ini terasa semakin lurus
jalan yang tak menuju hatimu lagi
- terima kasih untuk damai dan doa yang masih ada untukku -
dan perasaan begitu lentur mengikuti
pelan-pelan memutus benang-benang tak kasat mata yang menghubungkan cerita kita
dan semua kebetulan-kebetulan yang muncul, aku ingin tak peduli
(begitu sulit untuk bertanya dan berbicara)
hanya saja jalan ini terasa semakin lurus
jalan yang tak menuju hatimu lagi
- terima kasih untuk damai dan doa yang masih ada untukku -